Ternate (KM) - Massa dari Forum Perjuangan Masyarakat (Fopermas), Kabupaten Pulau Morotai di Polda Maluku Utara (Malut), Senin, meminta institusi hukum itu untuk segera menahan Ketua dan seluruh anggota KPU Pulau Morotai.
Koordinator massa, Ikrab Sibua pada aksi tersebut menyatakan, Ketua dan anggota KPU Pulau Morotai terbukti telah memalsukan data hasil pilkada Bupati/Wakil Bupati Pulau Morotai.
Selamat Datang
Di sini Anda dapat membaca berita tentang Maluku yang dibuat oleh LKBN ANTARA. Seluruh berita dilindungi UU Hak Cipta dan karenanya tidak diperkenankan untuk disiarkan kembali melalui media apapun tanpa izin tertulis dari LKBN ANTARA.
Senin, 06 Juni 2011
Bulog Minta Kecamatan Ajukan Permintaan Sesuai Jatah
Ambon (KM) - Perum Bulog Divisi Regional Maluku menyatakan pihaknya telah mengirim surat kepada pihak kecamatan yang ada di wilayah Pemerintah Kota Ambon untuk segera mengajukan permintaan penyaluran beras miskin (Raskin) sesuai jatah.
"Kami sudah sampaikan permintaan itu ke tiga kecamatan yang sudah melunasi tunggakan, masing - masing Kecamatan Sirimau, Teluk Ambon dan Baguala, agar segera mengajukan permintaan penyaluran Raskin sesuai jatah," kata Kabid Penyaluran Perum Bulog Divre Maluku, Tugio kepada ANTARA, di Ambon, Senin.
"Kami sudah sampaikan permintaan itu ke tiga kecamatan yang sudah melunasi tunggakan, masing - masing Kecamatan Sirimau, Teluk Ambon dan Baguala, agar segera mengajukan permintaan penyaluran Raskin sesuai jatah," kata Kabid Penyaluran Perum Bulog Divre Maluku, Tugio kepada ANTARA, di Ambon, Senin.
Volume Sampah di Ambon Meningkat
Ambon (KM) - Kepala Dinas Kebersihan dan Pertamanan kota Ambon, Jopie Tepalawatin mengatakan volume sampah meningkat akibat intensitas hujan yang tinggi selama beberapa hari terakhir.
"Intensitas hujan yang cukup tinggi beberapa pekan terkahir mengakibatkan volume sampah di Ambon meningkat mencapai 714 meter kubik per hari," katanya, di Ambon, Senin.
"Intensitas hujan yang cukup tinggi beberapa pekan terkahir mengakibatkan volume sampah di Ambon meningkat mencapai 714 meter kubik per hari," katanya, di Ambon, Senin.
Kuota Haji Maluku 2011 Sebanyak 710 Orang
Ambon (KM) - Berdasarkan Keputusan Menteri Agama Nomor 29 Tahun 2011 tentang Penetapan Kuota Haji Indonesia, jatah jemaah calon haji Maluku tahun ini sebanyak 710 orang.
"Kami sudah umumkan pembagian kuotanya per kabupaten dan kota se-Provinsi Maluku sesuai Surat Keputusan (SK) Gubernur Maluku," kata Kabid Haji, Zakat dan Wakaf, Kanwil Kementerian Agama Maluku, Rahman Tubaka, di Ambon, Senin.
"Kami sudah umumkan pembagian kuotanya per kabupaten dan kota se-Provinsi Maluku sesuai Surat Keputusan (SK) Gubernur Maluku," kata Kabid Haji, Zakat dan Wakaf, Kanwil Kementerian Agama Maluku, Rahman Tubaka, di Ambon, Senin.
Langganan:
Postingan (Atom)